FIFA atau Federation Internationale de Football Association adalah induk bagi olahraga sepak bola di seluruh dunia. Badan ini mengemban berbagai tugas dan tanggung jawab seperti menetapkan regulasi internasional di bidang sepak bola, menetapkan tuan rumah piala dunia dan tata laksananya, menyelenggarakan 3 Turnamen Piala Dunia antar negara, serta mengevaluasi berbagai liga yang berlangsung di negara...Read More